
Yudisium periode 93 di Jurusan Biologi pada hari Rabu, 3 Oktober 2018 yang lalu berlangsung dengan sangat meriah. Penyambutan oleh arak-arakan adik tingkat dan pelepasan balon oleh Ketua Jurusan menambah semarak dari senyum dan wajah gembira para yudisiawan. Gelar yudisiawan Read More …